Tag: #Walikota-Dumai

Skandal Suap DAK, KPK Panggil Dua Anggota DPRD Dumai

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memanggil dua anggota DPRD Kota Dumai 2014-2019 dalam penyidikan kasus suap terkait pengurusan Dana Alokasi Khusus (DAK) Kota Dumai, Provinsi Riau dalam APBN-P Tahun 2017 dan APBN 2018.
Hukrim 6 tahun lalu

Jargas Rumah Tangga PGN Akhir Tahun 2019 Mengalir di Dumai

Pembangunan jaringan gas (Jargas) rumah tangga yang sedang dilaksanakan PT Perusahaan Gas Negara Tbk kini tengah dikebut pengerjaanya dan ditargetkan akhir tahun gas sudah bisa digunakan masyarakat.
Ekbis 6 tahun lalu

Dumai Raih Penghargaan Kota Layak Anak Kategori Madya 2019

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) kembali menggelar Penganugerahan Kota/Kabupaten Layak Anak 2019 dalam rangka memperingati Hari Anak Nasional Tahun 2019.
Advertorial 7 tahun lalu

KPK Panggil Walikota Dumai sebagai Tersangka Kasus Suap APBN

Wali Kota Dumai, Zulkifli AS (ZAS) kembali dipanggil oleh tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) hari ini.‎
Nasional 7 tahun lalu

Tujuh Kepala Daerah Disebut Ikut Menyuap Eks Pejabat Kemenkeu Yaya Purnomo

Sebanyak tujuh kepala daerah diduga terlibat menyuap Yaya Purnomo selaku pejabat di Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan Kementerian Keuangan Republik Indonesia.
Hukrim 7 tahun lalu

Kantor dan Rumah Dinas Walikota Dumai Digeledah Penyidik KPK

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggeledah kantor Walikota dan Rumah Dinas Walikota Dumai yang berada di Jalan Putri Tujuh Dumai Timur, Jumat (26/4/19).
Hukrim 7 tahun lalu

Dinas PPPA Dumai : Keluarga Benteng Pertama Perlindungan Anak

Diperlukan kesadaran seluruh keluarga untuk memiliki pengasuhan yang berkualitas, berwawasan, keterampilan dan pemahaman yang komprehensif dalam pemenuhan hak dan perlindungan anak.
Infotorial 7 tahun lalu

Seluruh OPD Dumai Diminta Serius Bina Program Maghrib Mengaji dan Subuh Berkah

Wali Kota Dumai Zulkifli AS meminta kepada Organisasi Pemerintah Daerah (OPD) agar serius melaksanakan tanggung jawab sebagai pembina dalam program maghrib mengaji dan subuh berkah yang telah dicanangkan pemerintah kota.
Sosial 7 tahun lalu

Amiruddin Dinilai Kalangan Layak Nahkodai Sekda Kota Dumai

Sekretaris Daerah Kota Dumai Muhammad Nasir resmi ditahan Komisi Pemberantsan Korupsi (KPK) dalam kasus dugaan korupsi pembangunan jalan saat menjabat sebagai Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Bengkalis.
Dumai 7 tahun lalu

Hendri Sandra Paling Cocok Menduduki Kursi Sekda Kota Dumai

Kosongnya kursi Sekretaris Daerah Kota Dumai pasca ditahannya Muhammad Nasir oleh Komisi Pemberantas Korupsi (KPK) beberapa hari lalu memunculkan banyak pejabat untuk menduduki kursi nomor tiga di Pemerintah Kota Dumai.
Dumai 7 tahun lalu

Walikota Zulkifli AS Prihatin Sekda Dumai Muhammad Nasir Ditahan KPK

Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Dumai Ir. Muhammad Nasir, MT resmi di tahan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Kamis (6/12/18).
Hukrim 7 tahun lalu

KPK Tahan M Nasir, Walikota Segara Cari Pengganti Sekda Dumai

Kabar mengejutkan datang dari internal Pemerintah Kota Dumai terkait ditahannya Muhammad Nasir, Sekretaris Daerah Kota Dumai oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam kasus dugaan korupsi semasa menjabat sebagai Kepala Dinas Pekerjaan Umum Bengkalis.
Hukrim 7 tahun lalu

UMK Dumai 2019 Ditetapkan Sebesar Rp 3,1 Juta

Dewan Pengupahan Kota Dumai menetapkan Upah Minimum Kota (UMK) tahun 2019 sebesar Rp 3,1 juta. Penetapan UMK Dumai dihadiri seluruh anggota dewan pengupahan yang berasal dari serikat pekerja, serikat buruh, Apindo dan Kadin Dumai.
Hukrim 7 tahun lalu