Tag: #Ekbis

Pemkab Siak Targetkan PAD Retribusi Menara Rp700 Juta

SIAK - Pemerintah Kabupaten Siak manargetkan Dinas Perhubungan dan Informasi Komunikasi (Dishubkominfo) setempat agar bisa menarik retribusi menara (station pemancar) sebanyak Rp700 juta pertahunnya di 2015 ini. Kepala Dinas Perhubungan dan Info
Ekbis 10 tahun lalu

Awasi BUMD, Pemprov Riau Usulkan Perda Tata Kelola

PEKANBARU - Pemprov Riau ajukan Peraturan Daerah (Perda) Tata Kelola untuk Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) yang saat ini sudah masuk dalam Program Legislasi Daerah (Prolegda) 2015. Melalui Perda ini ini nantinya akan diatur tugas dan kewenangan
Ekbis 10 tahun lalu

Sepekan Transaksi Jual Beli Perhiasan Melemah di Dumai

DUMAI - Sudah sejak sepekan terakhir, transaksi ataupun jual beli perhiasan jenis emas kategori 24 karat dipasaran Kota Dumai sedikit melemah, dan harga yang ditawarkan juga mengalami penurunan dibanding harga sebelumnya.Pemilik toko emas Tunas Baru
Ekbis 10 tahun lalu

Pemkab Bengkalis Sambut Baik Program Prisma Chevron

BENGKALIS - Pemerintah Kabupaten Bengkalis menyambut baik program Prisma Chevron. Program ini merupakan bagain program Corporate Social Responsibility (CSR) dalam hal promosi pertanian terpadu berkelanjutan, klaster UKM dan akses keuangan mikro."Kita
Ekbis 10 tahun lalu

AHM Ajak Konsumen Saksikan MotoGP 2015

JAKARTA - Dalam rangka mengapresiasi pecinta produk motor sport Honda‎, PT Astra Honda Motor (AHM) kembali mengajak mereka untuk menonton langsung ajang balap bergengsi MotoGP 2015 melalui event Honda Sport Motoshow‎.‎ Kegiatan road
Ekbis 10 tahun lalu

Dana Pembangunan Siak Dipotong Hingga Rp300 Miliar Lebih

SIAK - Dampak turunnya harga minyak dunia berpengaruh terhadap Dana Bagi Hasil (DBH) minyak dan gas (migas). Sebagai salah satu daerah penghasil migas, imbas DBH yang dibagikan pemerintah pusat itu juga dirasakan Kabupaten Siak dengan berkuranya
Ekbis 10 tahun lalu

PAD Parkir Terminal Barang Dumai Ditargetkan Rp18 Miliar

DUMAI - Pemerintah Kota Dumai melalui Dinas Perhubungan setempat menargetkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) dari sektor pajak parkir Terminal Barang sebesar Rp18 miliar di tahun 2015 ini.Kepala UPT Terminal Barang pada Dishub Dumai Indra Syahputra, tar
Ekbis 10 tahun lalu

Kejar Target, BPJS Ketenagakerjaan Dumai Gencarkan Sosialisasi

DUMAI - Dalam upaya mengejar target yang sudah ditetapkan, ‎Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan Cabang Dumai gencarkan sosialisasi kepada masyarakat. Sasaran   bukan saja peruhaan dan tenaga kerja formal, namun j
Ekbis 10 tahun lalu

Muncul Larangan, Omset Pedagang Pakaian Bekas Impor Menurun

DUMAI - Sejak diberlakukannya pelarangan pembelian pakaian bekas oleh Kementrian Perdagangan dan dilanjuti oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperidag) Kota Dumai, penjualan pakaian bekas di Kota Dumai mulai merosot.Akibatnya, para pedagang
Ekbis 10 tahun lalu

Kadin Riau Prediksi APBD 2015 Tak Terserap Efektif

PEKANBARU - Wakil Ketua Umum (WKU) Bidang Organisasi Keanggotaan Pemberdayaan Daerah dan Tata Kelola Perusahaan, Fran Rizal Kamis (26/3/15) memprediksi tahun 2015 ini, APBD Provinsi Riau berpotensi tidak dapat terserap efektif. Penyebabnya Pempr
Ekbis 10 tahun lalu

Disperindag Dumai Bakal Bentuk Tim Pemantau HET Gas Elpiji

DUMAI - Pemerintah Kota Dumai melalui Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperidag) Kota Dumai akan segera membentuk tim pemantau harga gas elpiji 3 kilogram (Kg) yang ada di setiap pangkalan maupun agen yang ada di Kota Dumai, menyusul diajukanny
Ekbis 10 tahun lalu

Disperindag Dumai Langsung Tarik Peredaran Minuman Keras

DUMAI - Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Dumai akan langsung menarik peredaran minuman keras (Miras) golongan A di minimarket dan warung terhitung 16 April 2015 mendatang."Sosialisasi sudah dilakukan dengan mendatangi pedagang d
Ekbis 10 tahun lalu

HET Elpiji 3 Kg Mengalami Kenaikan di Rokan Hilir

ROKAN HILIR - Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kabupaten Rokan Hilir mengelar rapat menyepakati penetapan Harga Eceran Tertinggi (HET) LPG 3 Kilogram. Hal itu menyusul adanya rencana pemerintah pusat menaikkan harga Bahan Bakar Minya
Ekbis 10 tahun lalu